Trenggalek- Warga Desa Sumurup, Kecamatan Bendungan, Kabupaten Trenggalek patut berbahagia. Sebab, Program TMMD 105 Kodim Trenggalek akan diadakan pengobatan gratis.

Pengobatan gratis itu akan dialkukan olehDinas Kesehatan Kabupaten trenggalek. Nantinya dalampelaksanaanya akan dibantuoleh tim kesehatan dariKodim dan relawan kesehatan. Rapat Koordinasi pelaksanaan TMMD105 Trenggalek dipimpin langsung Dandim Trenggalek, Letkol Inf Dodik Novianto, S.Sos, Selasa (25/6), di Gedung Bhawarasa Jl. Pemuda No. 01 Trenggalek. 

“ini rapat koordinasi sebelum acara TMMD ini kita mulai. JajaranMuspika Kabupaten hingga desa kita undang. Tujuannyauntuk membahas keperluan dan kegatan itu, agar berjalan dengan baik, “ jelas  Dandim Trenggalek, Letkol Inf Dodik Novianto.(*)
 
Top